Pemerintah
Apresiasi BUMN, Penjabat Bupati Morotai: Bersinergi Bersama Meraih Kemajuan

"HUT Morotai tahun ini Pemda Morotai mengangkat tema 'Morotai Tongone' yang berarti morotai milik kita, Morotai adalah milik bersama," harapnya.
Sementara itu, ia juga mengajak semua pihak untuk bersama-sama meraih kemajuan. Kemajuan kata dia mengindikasikan hal yang sangat general.
"Tentu mencakup berbagai aspek, baik di bidang pembangunan infrastruktur, sumber daya manusia, tata kelola pemerintahan, pelayanan dan kemasyarakatan. Ini juga searah dengan tema HUT BUMN ke 25 yaitu, bersama BUMN menuju indonesia sehat," katanya.
Komentar