Olahraga
IM Ternate Siap Ikut Piala Soeratin di Halmahera Utara
Sementara untuk jumlah tim yang dikirimkan pada Piala Soeratin kali ini, Indonesia Muda tak tanggung-tanggung. Karena bukan hanya satu.
"Indonesia Muda Ternate Football Club mengirimkan 4 tim yang terdiri dari 2 SSB dan 2 club, dimana untuk piala soeratin Indonesia Muda Ternate Football mengirimkan 2 tim yakni U-15 tahun dan U-17 tahun. Sedangkan SSB Indonesia Muda Ternate Afiliasi mengikuti U-13 dan U-15," pungkasnya.
Selanjutnya 1 2
Komentar