Pemilu 2024

Pimpin Apel Siaga Masa Tenang Pemilu 2024, Ini Pesan Ketua Bawaslu Morotai

Ketua Bawaslu Morotai, Ramla Molle bersama Pj Bupati melakukan pengecekan pasukan saat apel siaga masa tenang. Foto: Maulud/halmaherapost.com

"Jadi kepada seluruh jajaran badan pengawas baik dari desa kecamatan dan Kabupaten mari kita laksanakan patroli pengawasan APK maupun bahan lainnya dimasa tenang," katanya.

Ia menambahkan, agar tercipta pemilu yang aman, damai dan bermartabat di Pulau Morotai, diharapkan adanya keterlibatan semua pihak.

"Para stekholder maupun semua pimpinan kiranya bersama-sama dengan Bawaslu untuk mengawasi pemilu tahun 2024," pungkasnya.

Selanjutnya 1 2
Penulis: Maulud Rasai
Editor: Redaksi

Baca Juga