Organisasi

YLBH-PA Morotai Gelar Bimtek Kepemimpinan: Langkah Baru untuk Perubahan di Pedesaan

Pose bersama pengurus YLBH-PA Pulau Morotai dan peserta Bimtek Kepemimpinan Perempuan. Foto: Dok YLBH-PA Morotai

Ia juga mengungkapkan bahwa dampak positif dari Bimtek ini sudah terlihat di beberapa desa, di mana para pemimpin perempuan yang telah dilatih dapat aktif berpartisipasi dalam forum pengambilan keputusan di tingkat desa.

"Selain berpartisipasi aktif dalam forum, pemimpin perempuan yang mengikuti Bimtek ini juga telah berhasil memfasilitasi Musrenbang Desa dan berhasil mengidentifikasi kebutuhan kelompok miskin dan rentan di desa," jelasnya.

Untuk informasi lebih lanjut, Institut KAPAL Perempuan telah memilih empat lokasi Bimtek pada tahun 2024, termasuk di kabupaten Pulau Morotai dan kota Tidore di provinsi Maluku Utara, serta kabupaten Gresik dan Lumajang di provinsi Jawa Timur.

Selanjutnya 1 2
Penulis: Maulud Rasai
Editor: Ramlan Harun

Baca Juga