Pilkada
Husain-Asrul Memikat dengan Pakaian Adat di Surat Suara Pilgub Maluku Utara
Didukung oleh PDIP, PKN, dan Partai Ummat, paslon Sultan-Asrul mengusung visi "Maluku Utara Maju, Berbudaya dan Berkelanjutan untuk Kesejahteraan" dengan misi mencakup pengembangan SDM, pertumbuhan ekonomi inklusif, tata kelola pemerintahan inovatif, ketahanan sosial dan budaya, serta infrastruktur berkelanjutan.
Selanjutnya 1 2
Komentar