Pilkada

Pemekaran Pulau Obi Jadi Komitmen Utama Pasangan AM-SAH

Sahril Thahir saat kampanye di Pulau Obi, Halmahera Selatan. Foto: Dok Pribadi

Sahril juga menyampaikan program-program lain yang akan dilaksanakan, seperti menggratiskan biaya sekolah dan kuliah, menyediakan pelayanan kesehatan gratis, pembangunan infrastruktur, serta pemberdayaan masyarakat.

"Calon lain tidak akan memiliki kekuatan dan pengalaman untuk mewujudkan pemekaran ini. Mereka juga belum pernah mengelola pemerintahan provinsi, sehingga dapat dipastikan mereka akan mengalami kesulitan dalam mengeksekusi program-program tersebut," pungkasnya.

Selanjutnya 1 2
Penulis: Qal
Editor: Ramlan Harun

Baca Juga