Kekerasan Anak
Pentingnya Psikoedukasi Bagi Korban Perundungan Siswa di Ternate

Dia bilang, pelaku perlu diberikan bimbingan agar tidak mengulangi perbuatannya lagi karena perilaku kekerasan itu tidak baik dan bisa mendapat ganjaran hukuman.
"Secara pribadi saya berikan apresiasi untuk DP3A Prov. Malut yang telah melaksanakan sosialisasi sekaligus psikoedukasi untuk penanganan dan pencegahan kekerasan terhadap perempuan di 4 kampus (Unkhair, UMMU, STKIP dan IAIN Ternate)," ujarnya.
Baca juga:
Ia juga menyarankan DP3A perlu menginisiasi tim relawan anti bullying dan kekerasanan untuk membentuk satgas di jenjang pemeriksaan SD, SMP dan SMA.
"Saya merasa Satgas tersebut sangat bermanfaat dan membantu kerja-kerja DP3A Provinsi Maluku Utara," cetusnya.
"Insya Allah HIMPSI Malut Pun akan siap dan bersedia untuk menjadi tim relawan untuk psikoedukasi tentang cegah kekerasanan di SD, SMP dan SMA," tandasnya.
Komentar