Pilkada 2024
Sultan Tidore ‘Turun Tangan’ dari Ternate untuk Menyelamatkan Maluku Utara

"Di usia ke-24 atau memasuki 25 tahun ini, Maluku Utara tidak sama dengan provinsi lainnya, terutama yang dimekarkan bersama-sama," kata Husain.
Kondisi tersebut membuat Sultan Tidore, yang juga Anggota DPD RI, terpanggil untuk turun tangan.
Ia juga mengajak semua pihak untuk berkontribusi demi menyelamatkan Maluku Utara.
"Dengan membantu menyelamatkan Maluku Utara, kita sedang membantu anak cucu kita di kemudian hari," tutupnya.
Selanjutnya 1 2
Komentar