Pilkada

Bawaslu Morotai Investigasi Dugaan Mutasi Guru Jelang Pilkada

Ketua Bawaslu Pulau Morotai, Ramla Molle || Foto: Maulud/Halmaherapost.com

Saat ini, laporan tersebut masih dalam tahap pengkajian dan pengumpulan bukti lebih lanjut. Ramla menekankan bahwa jika bukti pelanggaran cukup kuat, sanksi yang diberikan bisa bersifat administratif maupun pidana.

"Jika terbukti ada pelanggaran, kami akan memberikan sanksi administratif dan pidana untuk menciptakan efek jera," tambahnya.

Selanjutnya 1 2
Penulis: Maulud Rasai
Editor: Ramlan Harun

Baca Juga