Perkara

Bentrok di Lelilef Halmahera Tengah Masih Memanas, Warga Diimbau Tidak Terprovokasi

Aparat gabungan saat melakukan penjagaan || Foto: Rian/Hpost

"Perusahaan sudah memaklumi dengan adanya kejadian tersebut dan perusahaan tidak akan memberi SP atau mangkir terhadap karyawan yang tidak kerja,” katanya.

Ia menyebut, langkah kepolisian usai bentrok tersebut adalah melakukan pertemuan dengan para tokoh agama.

"Masyarakat dan pemuda untuk lakukan pertemuan agar kejadian Pemalangan dan bentrok tidak terulang lagi," tandasnya.

'Biarlah kami pihak keamanan yang melaksanakan tugas penyelidikan dan pengamanan kepada seluruh lapisan masyarakat agar masyarakat merasa aman dan nyaman,” cetusnya.

Kapolres juga mengimbau masyarakat agar kejadian tersebut serahkan ke pihak berwenang guna menyelidiki dan menangkap para pelaku.

"Masyarakat jangan mudah diprovokasi dan terprovokasi di media sosial atau lainnya, biarkan kami pihak keamanan bekerja guna mengusut secara tuntas dan tidak akan terulang lagi kejadian tersebut,” tutupnya.

Selanjutnya 1 2
Penulis: Risno Hamisi
Editor: Rian Hidayat Husni

Baca Juga