Bahasa

Libatkan Penutur Dalam Lokakarya Bahasa Sawai di Halmahera Tengah

Pose bersama pihak Kantor Bahasa Maluku Utara dengan pihak kecamatan dan desa serta warga di Halmahera Tengah. Foto: Risno Hamisi/HMN

Weda - Kantor Bahasa Provinsi Maluku Utara, menggelar lokakarya bahasa Sawai, Halmahera Tengah, di Kantor Desa Sagea Kecamatan Weda Utara, pada Kamis 16 Februari 2023.

Kegiatan yang dibuka oleh Camat Weda Utara, Takdir Can itu selain menghadirkan Taslim Abdullah Hamid selaku pemerhati budaya Sawai sebagai narasumber, juga 10 partisipan penutur bahasa sawai yang mewakili masyarakat di Sagea dan Kiya serta Kepala Desa Sagea Arif Taib.

Ketua Tim Inventarisasi Kosakata bahasa sawai, Fadhlina Kurnia Ridha, mengatakan pihaknya melaksanakan kegiatan lokakarya kosakata bahasa sawai di Desa Sagea itu selama 2 hari, yakni pada tanggal 15-16 Februari 2023.

Baca:

Bappeda Morotai Gelar Forum Konsultasi Publik RKPD 2024

Jumlah Penduduk Halmahera Tengah Meningkat Signifikan, Weda Terbanyak

IMS dan Anjas Bahas Pembangunan Jalan yang Hubungkan Dua Kabupaten di Halmahera

"Tujuan kegiatan ini untuk menyunting hasil kosakata bahasa daerah hasil inventarisasi," ucap Fadhlina kepada Halmaherapost.com.

Selanjutnya 1 2 3
Penulis: Risno Hamisi
Editor: Redaksi

Baca Juga