Kabar Desa
Bupati Taliabu Putuskan Akan Ganti BPD yang Rangkap Jabatan

"Informasi yang kami terima, ada tiga desa di mana BPD-nya telah lulus P3K. Jadi, BPD yang merangkap jabatan harus memilih salah satu, apakah tetap menjadi BPD atau memilih P3K," ungkapnya.
Kepala Dinas tersebut menjelaskan bahwa mulai hari ini, BPD yang merangkap jabatan akan segera ditindaklanjuti. Saat ini, DPMD dan Kepala BKD akan memanggil mereka yang bersangkutan.
"BPD yang merangkap jabatan akan diselesaikan, insya Allah, hari ini," tutupnya.
Selanjutnya 1 2
Komentar