Pemerintahan

BPK Lakukan Pemeriksaan, Wali Kota Ternate: Pimpinan OPD harus Responsif

Kantor BPK RI Perwakilan Maluku Utara || Foto: Istimewa

Ternate - Wali Kota Ternate, M. Tauhid Soleman meminta pimpinan organisasi perangkat daerah (OPD) untuk selalu responsif saat dilakukan pemeriksaan pendahuluan oleh BPK Perwakilan Maluku Utara.

"Alhamdulillah tadi kita sudah melalukan rapat entri meeting dengan BPK RI Perwakilan Maluku Utara. Substansi rapat tersebut untuk mempersiapkan perangkat daerah dalam menyiapkan data yang dibutuhkan tim pemeriksa", ungkap Rizal Marsaoly, Sekda Ternate usai rapat bersama BPK di lantai III kantor Wali Kota, Rabu 24 Januari 2024.

Ia bilang, untuk pemeriksaan yang akan berlangsung selama 30 hari itu, terdapat sebagian besar sudah memasukkan data, dan masih ada yang belum.

Baca juga:

Tembak Kuskus Mata Biru, Pengelola Pulo Tareba, Ternate Tangkap 5 Pemburu Liar

Wali Kota Ternate Harus Tepati Janji soal Pelabuhan Hiri

Petugas PTPS Pulau Hiri, Ternate Diingatkan Tetap Profesional dan Jaga Integritas

"Makanya pak Wali meminta kepada pimpinan OPD untuk responsif. Bagaimana apa yang diminta itu segera disampaikan", katanya.

Selanjutnya 1 2
Penulis: Ramlan Harun
Editor: Redaksi

Baca Juga